Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Apa sih Rendering itu? Render? Hasil Riset Membuktikan....

apa itu rendering

Apa sih Render itu?

Jika anda sudah lama mendengarkan kata tersebut, yang pada biasanya proses ini sering di ucapkan oleh para desainer. dan Apasih rendering yang sebenarnya?
jika saya translate ke Googe Translate Ren adalah orang dari bahasa china. dan untuk kata " DER" tidak ada jadi saya tidak bisa artikan.

apa itu rendering

Tapi jika saya artikan satu kalimat sekaligus maka memiliki Render memiliki arti "Memberikan" 

dan jika saya tulis kata Rendering maka Google Translate tidak mengartikannya.
Tapi untuk istilah dalam desain grafis itu tidak sama dengan apa yang di berikan oleh Google Translate.

Rendering adalah Proses membangun sebuah gambar, video dan objectk lainy dari sebuah model (atau model yang secara kolektif dapat disebut sebuah berkas adegan), melalui program komputer. Sebuah berkas adegan terdiri dari objek-objek dalam sebuah bahasa atau data struktur, bisa berupa geometri, sudut pandang, tekstur, pencahayaan, dan Sebuah informasi bayangan sebagai sebuah deskripsi dari virtual. Data ini atau bisa di sebut data mentah yang berisi berkas adegan melewati program rendering akan menjadi hasil kerluaran gambar digital dan hasil dari Grafik raster.

Jika anda masih bingung, pada logikanya Rendering adalah proses final "PENYATUAN" dari sebuah kerja keras kita mengedit ( mengelola gambar seperti menambah atau mengurangi gambar dan edit video yang kerjakan) dan menjadi sebuah hasil karya.

apa itu rendering

Terus apa perbedaan Render dengan Rendering?

Perbeda dari kata Rendering dengan Render itu tidak ada, jadi sama sama proses render atau rendering, tapi jika kalian memiliki sebuah perbedaan bisa di tulis di kolom komentar di bawah ya.

Yang terpenting dalam proses ini adalah spesifikasi dari komputer anda, semakin tinggi spesifikasi komputer maka semakin cepat proses rendering di lakukan, seperti prosesor dari komputer anda harus tinggi, RAM , VGA dan lainya.
Jadi tidak kaget untuk harga sebuah komputer Desain grafis dan Editing video memiliki Spesifikasi yang tinggi, karna spesifikasi yang di perlukan memang tinggi.

Untuk itu kalian para desainer yang semangat ya, mungkin hanya segini artikel kali ini jika anda memiliki keluhan atau curahan bisa tulis di kolom komentar, dan ada ide ide yang harus kami tulis bisa tulis di kolom komentar ya.